• Kamis, 28 November 2024 | 01:41
InfoMuslim.id

MAJELIS HAKIM MAHKAMAH KONSTITUSI TELAH MEMBACAKAN PUTUSAN SIDANG
PERKARA SENGKETA HASIL PILPRES 2019 PADA KAMIS (27 JUNI 2019) KEMARIN.
KESIMPULANNYA YAKNI, MAJELIS HAKIM MK MENOLAK SELURUH PERMOHONAN YANG
DIAJUKAN DALAM GUGATAN TIM KUASA HUKUM PRABOWO-SANDI.

USAI PEMBACAAN PUTUSAN ITU, PERBINCANGAN DI MEDIA SOSIAL PUN
DIRAMAIKAN DENGAN KOMENTAR-KOMENTAR POSITIF YANG DITUJUKAN KEPADA PARA
PENDUKUNG KEDUA PASLON CAPRES CAWAPRES. BERBAGAI TAGAR PUN BERHASIL
MENJADI TRENDING TOPIC INDONESIA, SALAH SATUNYA #SAATNYABERPELUKAN DAN
#SEMUABERAKHIRDAMAI.

TAK KETINGGALAN, MANTAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT, TUAN GURU BAJANG
MUHAMMAD ZAINUL BADJI PUN ANGKAT BICARA. DALAM SEBUAH REKAMAN AUDIO
YANG DI UNGGAH OLEH SALAH SATU AKUN DI TWITTER, TGB MENGAJAK SELURUH
MASYARAKAT INDONESIA UNTUK BERSAMA-SAMA MENJAGA BUMI PERTIWI
INDONESIA.

TGB PUN SEMPAT MENGUTIP SALAH SATU HADIST DARI IBNU ABBAS YANG
BERBUNYI TENTANG TAKDIR SESEORANG YANG TELAH DITENTUKAN OLEH ALLAH
SWT.

Top