GERAKAN PEMUDA ANSOR KEMBALI MENUNJUKKAN SIKAPP ANTIPATI TERHADAP
PENDAKWAH TIONGHOA, FELIX SIAUW. HAL ITU TERLIHAT SAAT PULUHAN ORANG
BERSERAGAM ANSOR MENDATANGI GERBANG BALAIKOTA JAKARTA PADA RABU (27
JUNI 2019) LALU. MEREKA MEMPROTES KEHADIRAN FELIX SEBAGAI PENCERAMAH
TUJUH MENIT BA'DA DZUHUR DI MASJID FATAHILLAH, BALAIKOTA.
KETUA GP ANSOR DKI JAKARTA, ABDUL AZIZ MENUDING FELIX SEBAGAI TOKOH
DARI HIZBUT TAHRIR INDONESIA ATAU HTI. MENURUTNYA, FELIX BERKEINGINAN
MENGUBAH INDONESIA DARI NEGARA PANCASILA MENJADI NEGARA KHILAFAH
ISLAMIYAH.
FELIX SIAUW PUN ANGKAT BICARA MENANGGAPI KEJADIAN ITU. DALAM SEBUAH
VIDEO YANG DIUNGGAH DI TWITTER, FELIX MENGAKU TETAP MENGHORMATI SIKAP
DARI GP ANSOR TERSEBUT.