• Sabtu, 23 November 2024 | 08:22
InfoMuslim.id

MENTERI AGAMA LUKMAN HAKIM SAIFFUDIN AKHIRNYA DIPERIKSA OLEH PENYIDIK KPK TERKAIT DUGAAN SUAP JUAL BELI JABATAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN AGAMA TAHUN 2018-2019.

LUKMAN DIPERIKSA SEBAGAI SAKSI UNTUK TERSANGKA ROMAHURMUZIY ALIAS ROMI. SELAMA KURANG LEBIH LIMA JAM, LUKMAN MENGAKU DICECAR BANYAK PERTANYAAN OLEH PENYIDIK KPK. PADA KESEMPATAN ITU, LUKMAN PUN MENGAKU TELAH MENGEMBALIKAN UANG 10 JUTA RUPIAH YANG DITERIMANYA DARI KEPALA KANWIL JAWA TIMUR, HARIS HASANUDDIN YANG SAAT INI SUDAH MENJADI TERSANGKA.

"UANG 10 JUTA ITU SUDAH SAYA KEMBALIKAN. TADI SAYA TUNJUKKAN BUKTI LAPORANNYA KE PENYIDIK. SAYA MERASA TIDAK BERHAK, JADI SAYA KEMBALIKAN." LUKMAN HAKIM SAIFUDDIN, MENTERI AGAMA.

NAMUN DEMIKIAN, LUKMAN ENGGAN BICARA TERKAIT UANG 180 JUTA RUPIAH DAN 30 DOLAR AS YANG TELAH DISITA KPK DI LACI RUANG KERJANYA SETELAH OTT ROMI PADA WAKTU LALU.

Top